Kamis, 03 Maret 2016

#44. Apa Itu Situs Twoo.com ?

Selamat sore Sobat.... Ada yang sudah tau situs Twoo Belum ??? Bagi yang sudah, Pasti teman-temannya sudah banyak yaa !!! Bagi yang belum, semoga Ane dapat membantu berbagi apa yang ane ketahui. Berbagi Ilmu Itu Berpahala Lho !!! He He...


www.twoo.com Situs ini merupakan salah satu situs yang paling asyik karena dapat bertemu kenalan baru dalam dunia maya. Sama halnya Facebook dan Situs lainnya, di Twoo ini anda dapat mengobrol, berbagi foto, bermain game dengan perkenalan dengan teman-teman yang asyik.

Eitsss..... Satu tambahan lagi, bagi yang jomblo atau sedang ingin mencari pasangan hidup sesuai dengan kriteria yang diinginkan, maka twoo ini dapat menjadi alternatif karena dari setiap profile di Twoo ini, diinfokan Ciri-ciri Fisik dan keterangan pribadi dari teman tersebut. Hmmm.... Benar atau tidaknya anda yang akan menilai nanti.

Oh yaa... Bagi yang telah menikahpun juga dapat bergabung. Jangan Lupa dengan mencantumkan Status "Menikah" Ya Sob.


      Sip Sip Sip selamat mencoba yaa Sob dan menjalin silaturahmi dengan banyak orang. Nah... ini Profile Ane Sob di Situs Twoo ( ArdiGanteng ) Monggo mampir dan jalin pertemanan baik untuk selanjutnya..hee

0 komentar:

Posting Komentar

Created By Sora Templates